Langsung ke konten utama

Kucing Jalanan Membawa Rahmat Allah




"kucing jalanan membawa Rahmat Allah"


jasad Syech Abu Bakr Asy-Syibli sudah terkubur dalam tanah sejak 946 tahun yang lalu. 

tapi ada kisah yang sangat menarik tentang beliau.

_____

percakapan Syech Abu Bakr Asy-Syibli di akhirat dengan Allah :


kamu tahu, apa yang membuat-KU mengampuni dosa-dosamu?

amal shalihku Ya Allah

bukan

ketulusanku dalam beribadah Ya Allah?

bukan

apakah hajiku, puasaku, atau shalatku Ya Allah? 

bukan

perjalananku selama hidup untuk menimba ilmu dan mengajarkannya kepada orang lain? 

bukan


Ya Allah, lantas apa yang membuat-MU mengampuni dosa-dosaku? 

_____

Allah kemudian menjawab mengacu pada kisah pertemuan Syech Abu Bakr Asy-Syibli dengan seekor kucing jalanan di kota Baghdad. 

ada seekor kucing kecil. lapar dan lemas. karena cuaca yang sangat dingin. kucing itu berada di sudut bangunan. 


Syech Abu Bakr Asy-Syibli yang tergerak hatinya lantas memungut binatang malang itu, kemudian menghangatkannya di dalam jubah yang ia kenakan. setelah itu memberinya makan dan minum.


lantaran kasih sayangmu kepada kucing itulah, AKU (Allah) memberikan rahmat dan ampunan kepadamu.


❤️❤️❤️


cerita hidup para sufi kerap menyibak hal-hal istimewa dari perkara-perkara yang tampak remeh. 

rendah di mata manusia.

tidak selalu rendah menurut Allah


kisah di atas mengajari kita tentang pentingnya sikap tawadhu' (rendah hati) atas ibadah yang kita lakukan betapapun hebatnya.

juga keutamaan melembutkan hati dan mengulurkan bantuan kepada binatang.


sumber : kitab Nashaihul Ibad karya Syekh Nawawi Al Bantani


Allahumma sholli 'ala sayyidina Muhammad 


terimakasih banyak sudah membaca tulisan ini sampe selesai 🙏 🙂

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Belajar 25 Kosakata Bahasa Jepang tentang Tahun Baru dan artinya

Tradisi Tahun Baru di Jepang Tahun Baru di Jepang adalah salah satu tradisi yang paling populer dan penting. Hal ini karena tahun baru di Jepang adalah saat ketika seluruh penduduk negara bersama-sama menyambut tahun baru yang baru. Dalam budaya Jepang, tahun baru dianggap sebagai hari dimana semua orang bisa bersuka-ria bersama dan melupakan masa lalu untuk memulai tahun yang baru.  Pada hari tahun baru, orang-orang Jepang akan mengadakan perayaan keluarga besar. Mereka biasanya akan berkumpul di rumah salah satu anggota keluarga untuk makan malam bersama dan bersukacita.  Makanan yang terkenal dalam tradisi tahun baru Jepang adalah Osechi Ryori, yang terdiri dari makanan-makanan tradisional Jepang seperti ikan, sayuran, dan buah-buahan. Tahun baru di Jepang disebut 'Oshogatsu', dan merayakannya dengan beberapa tradisi unik dan ritual yang terus berlanjut selama berabad-abad. Berbagai tradisi tahun baru Jepang telah berkembang selama ratusan tahun. Pada hari-hari pertama Janua

9 Alasan Seseorang Kangen Padamu

Dia adalah teman masa kecilku, seseorang yang akrab dengan diriku. Kami berbagi kenangan manis dan sedih, bercanda dan berduka bersama. Namun, saat kami beranjak dewasa, kami terpisah. Kami berjanji untuk tetap bertemu, tapi kami tahu bahwa itu tidak akan terjadi. Waktu berlalu, puluhan tahun, dan kami belum pernah bertemu lagi. Tapi aku masih merindukannya. Aku masih mengingat kenangan kami, kebahagiaan dan sedih yang kami bagi. Aku masih merindukan kehangatan dan kebaikan yang dia berikan. Aku tahu bahwa aku tidak dapat bertemu dengannya lagi, tapi aku masih merindukannya. Aku masih berharap bisa bertemu dengannya.  Apakah kamu pernah merasakan hal yang sama? Alasan Seseorang Kangen Orang kangen karena mereka merindukan orang yang mereka cintai atau tempat yang mereka suka. Mereka merasa kesepian tanpa orang atau tempat yang mereka cintai. Mereka merindukan orang yang mereka sayangi dan memiliki kenangan hangat bersama.  Mereka merindukan tempat yang mengingatkan mereka pada kenangan

[Resensi Buku Anak] Ayo Berlatih Silat! Karya Ahmad Fuadi

  Judul Buku : Ayo Berlatih Silat! Penulis : Ahmad Fuadi Ilustrator  : Ella Elviana Penerbit : Bhuana Ilmu Populer (BIP) Terbit : Cetakan pertama, 2018 Tebal: 26 halaman Genre : pictorial book (buku anak) ISBN : 978-602-483-165-3 Rating Buku : 4/5🌟 Harga buku : Rp 52.000 Baca ebook di aplikasi Ipusnas ❤❤❤